PLN Resmikan Tiga Charging Station Mobil Listrik di Tol Trans Jawa

Antara
PT PLN (Persero) menambah tiga Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) atau charging station di Tol Trans Jawa. (Foto: ilustrasi/Ant)

Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Tengah, Sujarwanto Dwiatmoko mengapresiasi peresmian charging station di beberapa titik di Jateng.

"Ke depan orang harus mencintai mobil listrik sebagai suatu kenyamanan, salah satunya bisa mengecas di mana-mana, SPKLU ini jadi langkah tepat. Kalau seandainya biaya pengadaan ini Rp200 juta, kita pasang dulu di kantor-kantor yang banyak orangnya, seperti gubernuran dan DPR," katanya.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Internasional
2 hari lalu

Malaysia Luncurkan Mobil Listrik Pertama Buatan Dalam Negeri Bulan Ini

Mobil
3 hari lalu

Apakah Pajak Mobil Hybrid Lebih Mahal daripada Mobil Listrik? Ini Penjelasannya

Mobil
3 hari lalu

Insentif Mobil Listrik Berakhir 2026, Dealer Diserbu Pembeli

Mobil
3 hari lalu

Menjajal Chery J6T di Jalan Off-Road: Tenaga Impresif dan Suspensi Premium

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal