Podcast Aksi Nyata: Digitalisasi Jadi Tantangan, Ini Bekal yang Harus Dimiliki Pelaku UMKM

Ikhsan Permana SP
Podcast Aksi Nyata: Digitalisasi jadi tantangan UMKM (screenshot)

JAKARTA, iNews.id - Perkembangan teknologi ternyata menjadi tantangan tersendiri bagi para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Tak hanya soal penggunaan perangkat, tetapi juga terkait dengan strategi marketing yang berbeda dengan proses dagang secara konvensional.

Bacaleg DPRD Provinsi Dapil Jawa Barat 1 Partai Perindo Epi Sutisna mengatakan, untuk membantu para pelaku UMKM beradaptasi dengan digitalisasi khusunya yang berada di wilayah Kota Bandung dan Cimahi, Epi melakukan pembinaan agar para pelaku UMKM bisa bersaing dan naik kelas.

"Saya membina UMKM itu yang dibina itu manajemen, manajemennya dulu," tutur Epi dalam siaran Podcast Aksi Nyata bertajuk ‘Tantangan dan Peluang UMKM di Era Digitalisasi’ di channel YouTube Partai Perindo, Rabu (20/9/2023).

Tidak hanya diajarkan berjualan secara digital, UMKM di bawah binaan Epi juga tetap diajarkan untuk berjualan secara konvensional.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Bazar MNC Fest 2025 Ramai Pengunjung, Tenant UMKM Sambut Positif

Belanja
5 jam lalu

Satu Dekade, Shopee Hadirkan Kampanye Spesial 12.12 Birthday Sale bersama Fuji

Nasional
5 jam lalu

Bazar MNC Fest 2025 Disambut Positif, Banyak Pilihan Kuliner

Nasional
7 jam lalu

Bazar MNC Fest 2025 Digelar, Hadirkan 100 Lebih Tenant UMKM

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal