Prabowo Lantik Budiman Sudjatmiko Jadi Kepala Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan

Binti Mufarida
Presiden Prabowo melantik Budiman Sudjatmiko sebagai Kepala Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan. (Foto: Raka Dwi Novianto)

Prabowo membacakan sumpah jabatan yang diikuti oleh Ketua dan Wakil Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan 

“Bahwa saya, akan setia kepada UUD RI Tahun 1945, serta akan menjalankan segala peraturan perundang-undangan, dengan selurus-lurusnya, demi darma bakti saya kepada bangsa dan negara,” ujar Prabowo yang diikuti Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan. 

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Buletin
3 jam lalu

Prabowo Rehabilitasi 2 Guru Luwu Utara Pembela Honorer, Tegaskan Komitmen Tingkatkan Kesejahteraan Pendidik

Buletin
4 jam lalu

Pembunuhan Satu Keluarga di Indramayu, Keluarga Korban Tuntut Hukuman Setimpal

Buletin
6 jam lalu

Terekam Video Bocah 10 Tahun Diserang Buaya di Kutai Timur, Warga Histeris

Buletin
1 hari lalu

Miris! Angka Pernikahan di Indonesia Anjlok, Kasus Cerai Malah Meningkat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal