Rumuskan Kebijakan Asuransi Kesehatan, Komisaris Independen BSI Raih Gelar Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat UI

Puti Aini Yasmin
Komisaris independen BSI Arief Rosyid Hasan raih gelar Doktor Kesmas UI

Arief mengaku, akan terus berkomitmen untuk mendedikasikan diri sebagai insan akademis di tengah berbagai aktivitas profesional yang dijalaninya.Bahkan, Ketua Umum PB HMI periode 2013-2015 ini berpegang pada sejumlah prinsip utama dalam bertindak, seperti berpendidikan tinggi, berpengetahuan luas, berpikir rasional, objektif dan kritis. 

Prinsip kedua, memiliki kemampuan teoritis dan dapat menghadapi suasana di sekelilingnya dengan kesadaran. Prinsip ketiga, sanggup berdiri sendiri dengan lapangan ilmu pengetahuan sesuai dengan ilmu yang dipilih serta sanggup bekerja secara ilmiah.

Bersamaan dengan itu, turut hadir juga menteri Kabinet Indonesia Maju Menko PMK Muhadjir Effendy dan Menteri BUMN Erick Thohir. Hadir juga sejumlah tokoh nasional di antaranya tokoh senior Golkar Akbar Tanjung, M. Lutfi (Menteri Perdagangan 2020-2022) dan lain-lain.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Riwayat Pendidikan Deddy Corbuzier, Lulusan Psikologi yang Kini Jadi Stafsus Menhan

Nasional
1 bulan lalu

UI Tolak Putusan PTUN Batalkan Sanksi Promotor Disertasi Bahlil, Siap Banding

Nasional
1 bulan lalu

UI Soroti Konflik Kepentingan di Balik Pembebasan Sanksi Putusan PTUN Promotor Disertasi Bahlil

Nasional
1 bulan lalu

PTUN Bebaskan Sanksi Promotor Disertasi Bahlil, UI: Ini Bukan Ranahnya Perdata

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal