Sandiaga Uno Beberkan Persiapan Bali Dibuka untuk Pebisnis hingga Wisman

azhfar muhammad
Menparekraf Sandiaga Uno beberkan persiapan Bali dibuka untuk pebisnis hingga wisman. (Foto: IG)

"Dari hasil pantauan, persiapan penanganan Covid-19 akan kita laporkan sebelum hari H di pertengahan Oktober. Ini kita harus lakukan langkah-langkah agar persiapan G20 ini semakin baik karena kita bulan November akan ambil alih Presidensi G20 dan kegiatannya banyak dipusatkan di Bali," tutur Sandiaga.

Sementara itu, dia membantah wisatawan mancanegara yang akan masuk ke Indonesia harus melalui jasa travel agent tertentu dengan jumlah tertentu.

"Kami konfirmasi, Indonesia terbuka bagi wisatawan mancanegara, tapi yang kita bidik pariwisata berkualitas dan berkelanjutan," ujarnya.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Sandiaga Uno: Indonesia Punya Peluang Percepat Pertumbuhan Ekonomi

Nasional
2 hari lalu

Jumbo! Wisman Habiskan Rerata Rp21,6 Juta saat Liburan di RI, Ini Rinciannya!

Bisnis
5 hari lalu

Menteri PU Akui Proyek Tol Gilimanuk-Mengwi Tak Menarik bagi Investor, Ini Alasannya

Nasional
5 hari lalu

Sandiaga Uno Bicara Bisnis Masa Depan: Green Economy Ciptakan Green Job

Destinasi
7 hari lalu

Viral Pantai Kelingking Nusa Penida Dipasang Besi Lift Kaca, Netizen Murka!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal