Sandiaga Uno Berharap Kebijakan Bebas Karantina dan Visa on Arrival Dongkrak Ekraf

Suparjo Ramalan
Menparekraf Sandiaga Uno berharap kebijakan bebas karantina dan visa on arrival dongkrak ekraf. Foto: Kemenparekraf

Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf/Baparekraf Henky Manurung, menambahkan, dalam mendukung penyelenggaraan MotoGP 2022, Kemenparekraf nantinya akan menyiapkan help desk baik secara online ataupun offline dengan melihatkan 263 mahasiswa Poltekpar Lombok yang siap membantu pelaku perjalanan baik dalam dan luar negeri. 

"Menjadi garda terdepan dalam memberikan informasi yang terpercaya yang berkolaborasi bersama pelaku usaha, masyarakat, juga pemerintah daerah," kata Henky.  

Menparekraf Sandiaga juga menyampaikan bahwa Belitung telah ditetapkan oleh pemerintah pusat melalui Kementerian PPN/Bappenas sebagai tuan rumah Konferensi Tingkat Menteri KTT G20 pada 7 hingga 9 September 2022. 

"Ini momentum kebangkitan ekonomi dan pariwisata bagi Belitung, dan mudah-mudahan didukung oleh masyarakat semua secara totalitas. Dan akan dirasakan secara berkeadilan bagi masyarakat Bangka Belitung dampak daripada kehadiran G20. Kami yakin perekonomian Belitung akan segera tumbuh dan persiapan G20 ini akan memicu terbukanya peluang usaha dan lapangan kerja," tutur Sandiaga.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
13 hari lalu

Puluhan Pencipta Lagu Laporkan LMKN ke KPK Buntut Royalti Rp14 Miliar Tak Cair

Bisnis
28 hari lalu

Menteri Ekraf Sebut Pacu Ekspor dan Serap 27,4 Juta Pekerja Sepanjang 2025

Bisnis
30 hari lalu

Kementerian Ekraf Apresiasi 6 Kabupaten/Kota yang Dukung Ekosistem Kreatif

Bisnis
1 bulan lalu

Kemenekraf Dukung Campus Connect 2025 di Untar, Dorong Talenta Muda Kuasai Jurnalistik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal