Tarif Tol Kayu Agung-Palembang-Betung Didiskon 20 Persen Mulai Besok, Sampai Kapan?

Iqbal Dwi Purnama
Tarif tol Kayu Agung-Palembang-Betung didiskon 20 persen mulai besok, sampai kapan?. (Foto: Ist)

Selain itu, ruas tol Jakarta-Cikampek juga memberikan diskon yang sama. Jalan tol Cibitung Cilincing juga memberikan diskon tarif mulai 14 April 2023 pukul 00.00 WIB sampai dengan 30 April 2023 pukul 00.00 WIB. 

Besaran diskon tarif di Jalan Tol Cibitung – Cilincing adalah untuk Golongan 1 akan ada diskon sampai 15 persen. Sedangkan untuk Golongan 2 dan 3 serta Golongan 4 dan 5 akan diberikan diskon tarif hingga 58 persen. 

Diskon Tarif ini berlaku untuk Seksi 2 dan 3, sedangkan untuk Seksi 1, Cibitung-Telaga Asih dan sebaliknya, diberlakukan tarif normal. Untuk Seksi 4, Tarumajaya-Marunda-Cilincing masih belum diberlakukan tarif atau gratis.   

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Bisnis
3 bulan lalu

Tol Klaten-Prambanan Mulai Berbayar Besok, Segini Besarannya

Nasional
3 bulan lalu

Siap-Siap! Tarif Tol Becakayu Segera Naik, Ini Rinciannya

Nasional
4 bulan lalu

Diskon Tarif Tol 20 Persen Kembali Berlaku 3 Hari, Cek Ruas yang Dapat Potongan

Nasional
5 bulan lalu

Ada Diskon Tarif Tol Trans Jawa Selama Libur Anak Sekolah, Ini Rinciannya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal