Terang Dunia Internusa Listing Awal Februari, Cek Laporan Keuangannya

Cahya Puteri Abdi Rabbi
Emiten produsen sepeda merek United, Terang Dunia Internusa (UNTD) akan listing di BEI pada awal Februari mendatang. (Foto: iNews Media Group/Aldhi Chandra Setiawan)

Sementara itu, total aset perseroan per tanggal 31 Juli 2023 berjumlah Rp832,59 miliar atau naik 9,1 persen dibandingkan akhir Desember 2022 lalu yang sebesar Rp69,63 miliar. Kenaikan tersebut terutama disebabkan oleh kenaikan piutang usaha sebagai dampak dari kenaikan penjualan perseroan.

Dalam gelaran penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO), UNTD menawarkan sebanyak 1,66 miliar saham atau 25 persen dari total modal ditempatkan dan disetor.

Saat ini perseroan memasuki masa penawaran awal atau bookbuilding hingga 22 Januari 2024 mendatang. Perseroan pun telah menetapkan harga bookbuilding sebesar Rp170-Rp240 per saham, dengan potensi perolehan dana segar sebesar Rp400 miliar.

Seluruh dana hasil dari penawaran umum perdana saham ini, akan digunakan oleh perseroan untuk modal kerja, yaitu melakukan pembelian bahan baku sepeda motor listrik dan EMoped, antara lain untuk pembelian frame, baterai, dinamo, wheel-set, multi-information display (spidometer digital, GPS), brake system, dan suspension

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Motor
4 jam lalu

Baru Meluncur di GJAW, Motor Listrik eMotor Sprinto Bukukan SPK 500 Unit 

Internasional
2 hari lalu

Apple PHK Puluhan Karyawan Divisi Penjualan, Ada Apa?

Motor
2 hari lalu

Motor Listrik Tak Kunjung Dapat Subsidi, Produsen Menjerit

Bisnis
3 hari lalu

BCA Tebar Dividen Interim Rp6,77 Triliun, Ini Jadwalnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal