Tol Becakayu Ruas Jakasampurna-Marga Jaya Siap Dioperasikan, Bekasi-Jakarta Hemat 30 Menit

Suparjo Ramalan
Waskita Toll Road (WTR) akan segera mengoperasikan Jalan Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu) Seksi 2A dan 2A Ujung Ruas Jakasampurna-Marga Jaya. (Foto: Antara)

Sebelumnya, ruas Jakasampurna-Marga Jaya sempat diuji coba saat Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 yang berlangsung pada 23 Desember 2022-3 Januari 2023. Dengan uji coba tersebut, Lalu Lintas Harian Rata-rata (LHR) Jalan Tol Becakayu meningkat cukup signifikan dibanding sebelumnya, di mana LHR Jalan Tol Becakayu pada Desember 2022 mencapai 34.000. 

Angka tersebut meningkat 64 persen dibandingkan dengan LHR sepanjang Januari-November 2022 yaitu sebesar 21.000.

Aris menuturkan, peningkatan volume lalu lintas tersebut merupakan suatu bentuk respons positif masyarakat, khususnya terhadap waktu tempuh perjalanan yang dapat dipersingkat. 

“Waktu perjalanan dari Jakarta Timur menuju Bekasi dan sebaliknya yang sebelumnya bisa satu jam bahkan lebih, sekarang dapat ditempuh dalam 20-30 menit saja, sehingga hemat waktu hingga 30 menit. Ini dampak positifnya besar sekali untuk masyarakat, terutama bagi masyarakat yang melakukan commute dari Bekasi,” tuturnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Destinasi
8 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Health
8 hari lalu

Fenomena Hujan Debu Hitam di Bekasi Berisiko Sebabkan Kanker jika Lambat Diatasi, Ini Penjelasannya

Megapolitan
10 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
14 hari lalu

Bawa Uang Rp450 Juta, Karyawan Terluka Saat Lawan 4 Rampok di Bekasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal