Warga Pulo Gebang Apresiasi KTA Berasuransi dan Bazar Sembako Murah dari Partai Perindo

Iqbal Dwi Purnama
Herman, warga Pulo Gebang, Jakarta Timur, mengapresiasi Kartu Tanda Anggota berasuransi yang diberikan Partai Perindo. (Foto: MPI/Iqbal Dwi Purnama)

Partai berlambang Rajawali mengembangkan sayap dan bernomor urut 16 pada kertas suara Pemilu 2024 itu memberikan secara gratis 200 KTA berasuransi untuk warga Pulo Gebang. 

"Bagi saya asuransi ini sangat positf memang itu yang diharapkan masyarakat, meski sudah ada BPJS, harapan kita ini bisa membantu BPJS yang sudah ada," ungkap Herman.

Dia juga menitipkan harapan kepada Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) muda untuk bisa menguatkan program asuransi ini. Sebab program semacam ini dinilai bentuk konkret negara memberikan perlindungan kepada masyarakat.

"Asuransi itu kita harapkan berkesinambungan, harapan saya begitu dia lolos (bacaleg muda) jangan dia berlupa diri juga," tutur Herman.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern

Nasional
4 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
7 hari lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Seleb
8 hari lalu

Hadir di Rakernas Perindo, Ini Pesan Raffi Ahmad untuk Generasi Muda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal