Whoosh Layani 87.077 WNA selama 2025, Diminati Turis Mancanegara

Suparjo Ramalan
Kereta Cepat Whoosh (dok. KCIC)

Lalu pada Maret mencatatkan 15.282 pelanggan WNA, naik 9,3 persen dari bulan yang sama tahun sebelumnya yang berjumlah 13.978 pelanggan.

Tren peningkatan ini dinilai mencerminkan keunggulan Whoosh sebagai moda transportasi modern yang mampu menjawab kebutuhan wisatawan internasional.

“Dengan waktu tempuh sekitar 40 menit dari Jakarta ke Bandung, Kereta Cepat Whoosh memberikan efisiensi luar biasa bagi wisatawan asing, khususnya mereka yang memiliki waktu terbatas namun ingin menjelajah lebih banyak destinasi,” ujar Anne.

Pelanggan WNA terbanyak pada periode Januari-Maret 2025 berasal dari Malaysia, disusul oleh Singapura dan China. 

Kondisi ini sejalan dengan tren positif kunjungan wisatawan dari Asia Tenggara dan China ke Indonesia. Selain karena daya tarik destinasi lokal seperti Bandung, kehadiran Whoosh juga menjadi magnet tersendiri.

Menurut Anne, meningkatnya jumlah pelanggan asing turut dipengaruhi oleh kemudahan layanan yang ditawarkan Whoosh. Mulai dari sistem pembelian tiket yang sepenuhnya digital, hingga penyediaan informasi perjalanan dalam dua bahasa (Indonesia dan Inggris) yang memudahkan penumpang asing dalam memahami prosedur dan layanan yang tersedia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
13 jam lalu

Ekspor Ilegal 87 Kontainer Produk CPO Terbongkar, Begini Modusnya

Megapolitan
14 jam lalu

BNN Gerebek Kampung Ambon, Sita Sabu hingga Tangkap Puluhan Orang

Nasional
14 jam lalu

Ammar Zoni Protes Sulit Komunikasi dengan Pengacara, Minta Hadir Langsung di Sidang

Nasional
9 jam lalu

Menteri KKP Lapor Prabowo soal Progres Kampung Nelayan, Ungkap Target Tahun Ini

Nasional
14 jam lalu

Canda Bahlil ke Airlangga: Ini Ketum Golkar Senior, Kalau Gak Hormat Bahaya Saya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal