BI Catat Devisa Hasil Ekspor yang Dikonversi Baru 4,4 Miliar Dolar AS

Isna Rifka Sri Rahayu
Ilustrasi. (Foto: iNews.id/Yudistiro Pranoto)

Oleh karenanya, BI memiliki beberapa upaya untuk menggencarkan DHE masuk ke dalam negeri untuk kemudian dikonversi ke rupiah. "Ada mekanisme-mekanisme yang best solution-nya berdasarkan pasar. Di sini ada beberapa mungkin yang bisa kita pikirkan," ucapnya.

Jika Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memiliki langkah fiskal dengan memberikan insentif untuk para eksportir yang melakukan imbauan ini, maka sebaiknya dengan menerapkan pajak yang lebih rendah. Sementara, BI memiliki langkah untuk membuat instrumen swap dan forward menjadi lebih rendah dan murah.

Biaya swap melalui BI sekitar 5 persen untuk tenor sebulan dan enam persen untuk tenor enam bulan. Menurut dia, angka tersebut sudah cukup murah sehingga pihaknya yakin dapat mendorong eksportir untuk mengonversikan hasil ekspornya ke rupiah.

"Kami bicara sama pengusaha supaya ini (DHE) mengalir bagaiman kami sediakan swap biayanya murah 5 persen untuk setahun," tuturnya.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
10 jam lalu

BI: Juda Agung Mundur dari Deputi Gubernur sejak 13 Januari

Nasional
11 jam lalu

Respons Purbaya soal Rupiah Loyo Nyaris Rp17.000 per Dolar AS saat IHSG Terus Ngegas

Nasional
14 jam lalu

Istana Ungkap Juda Agung Mundur dari Deputi Gubernur BI

Nasional
14 jam lalu

Rupiah Hari Ini Ditutup Terkoreksi, Nyaris Tembus Rp17.000 per Dolar AS

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal