Cara Cek Saldo E-Toll Lewat HP dengan Mudah dan Cepat 

Wikku D Nugroho
Jasa Marga mencatat 16.000 kendaraan kekurangan saldo e-Toll saat mudik Lebaran yang memicu antrean di gerbang tol. (Foto: Istimewa)

3. Kemudian, masukkan kode akses.

4. Pilih menu Flazz yang berada di halaman awal aplikasi BCA Mobile.

5. Setelah itu, tempelkan kartu e-toll BCA pada bagian belakang HP yang mendukung fitur NFC.

6. Tunggu beberapa saat hingga aplikasi memindai kartu e-toll BCA (Flazz BCA) dan layar menampilkan saldo e-Toll.

Cara Cek Saldo e-Toll BRI di HP

1. Sebelum itu, pastikan smartphone  atau HP kamu didukung dengan fitur NFC.

2. Aktifkan fitur NFC di HP. 

4. Selanjutnya, unduh dan instal aplikasi BRImo. 

5. Buka aplikasi BRImo. Login dengan akun kamu.

6. Klik menu BRIZZI.

7. Tempelkan kartu Brizzi kamu di bagian belakang HP. 

8. Tunggulah beberapa saat layar HP memunculkan gambar kartu Brizzi.

9. Selesai, saldo Brizzi kamu akan muncul di layar HP.

Demikian ulasan mengenai cara cek saldo e-Toll lewat HP. Semoga bermanfaat!

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Simak Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan secara Online

Nasional
8 bulan lalu

Pemudik Kehilangan e-Toll Rp1 Juta, Jatuh di Rest Area Tol Semarang-Batang

Bisnis
8 bulan lalu

LRT Jabodebek Sediakan Fitur QRIS Tap Mulai September 2025

Keuangan
8 bulan lalu

Cara Bayar Pakai QRIS Tap: Transaksi Cepat dalam Sekejap!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal