Dear Investor, Ikuti "Webinar Reksa Dana Syariah" MNC Asset Management! Ini Link Registrasinya!

MNC Media
MNC Asset Management (MAM) dan Indopremier Sekuritas mengadakan webinar dengan tema “Reksa Dana Syariah: Kenapa Harus Punya? Foto: MNC Media

JAKARTA, iNews.id - Investasi reksa dana syariah kian diminati akhir-akhir ini dan mendorong MNC Asset Management untuk menggelar webinar yang mengupas tentang faktor-faktor yang mendorong investor muda marak berinvestasi reksa dana syariah.

Mencermati peluang tumbuhnya reksa dana syariah tersebut, salah satu anak usaha dari PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) dan di bawah naungan MNC Group yang bergerak dalam industri reksa dana, yaitu MNC Asset Management (MAM), bekerja sama dengan Indopremier Sekuritas selaku mitra Agen Penjual Reksa Dana (APERD) dari MAM untuk mengadakan webinar dengan tema “Reksa Dana Syariah: Kenapa Harus Punya?”

Webinar tersebut akan dilaksanakan pada hari Rabu, 23 Juni 2021 pukul 14.00-15.00 WIB via Zoom. 

Adapun, webinar ini dibuka gratis dan terbuka untuk umum dengan link registrasi, sebagai berikut: https://bit.ly/ipotfundxmncam.

Seperti diketahui, reksa dana terbagi menjadi reksa dana konvensional dan reksa dana syariah. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Bisnis
4 hari lalu

Jangan Ketinggalan! Promo Spesial Bulan Inklusi Keuangan dari Avrist AM di MotionTrade Berakhir Hari Ini!

Keuangan
17 hari lalu

MNC Asset Management dan IDX Jawa Timur Gelar Webinar Sekolah Pasar Modal, Edukasi Reksa Dana

Bisnis
21 hari lalu

MNC Sekuritas Gandeng Reliance MI, Gelar Edukasi Having Fund di STIEM Bongaya Makassar

Bisnis
21 hari lalu

MNC Sekuritas dan Prospera Asset Management Gelar Edukasi Having Fund di Universitas Nasional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal