Meski nominal gajinya terbilang tinggi, menjadi welder bukanlah suatu profesi yang mudah untuk dilakukan. Dibutuhkan fisik dan mental yang kuat untuk melakukan pekerjaan yang penuh dengan risiko dan taruhan nyawa ini.
Tak hanya menambah wawasan, saling berbagi pengalaman dengan sesama welder juga akan membuat pengetahuan tentang tips dan trik di lapangan bertambah. Sehingga, nantinya kita bisa menjadi welder profesional dan belajar dari pengalaman rekan atau bahkan senior.
Demikian ulasan mengenai gaji welder di Indonesia. Semoga bermanfaat!