IHSG Awal Bulan Diramal Rawan Tekanan, Ini Rekomendasi Sahamnya

Dinar Fitra Maghiszha
ilustrasi IHSG awal bulan diramal tertekan (foto: iNews.id)

Indeks manufaktur China juga berada di 49.4 di Juli 2024, sedikit lebih baik dari perkiraan. Phintraco menilai realisasi ini mengindikasikan kontraksi sektor manufaktur di Tiongkok secara berturut-turut dalam 3 bulan terakhir.

Dari Jepang, keputusan Bank of Japan menaikkan suku bunga acuan ke level 0,25 persen dari 0,1 persen berpotensi memicu capital outflow dari negara-negara berkembang.

“Termasuk Indonesia dalam jangka pendek,” kata dia.

Berikut saham-saham pilihan pada hari ini versi Phintraco Sekuritas ASII, BRIS, JSMR, CTRA dan PGEO.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Keuangan
24 jam lalu

Buka Perdagangan 2026, Purbaya Optimistis IHSG Tembus Level 10.000 Tahun Ini

Keuangan
1 hari lalu

IHSG Dibuka Menguat ke Level 8.676 di Awal Perdagangan 2026

Keuangan
2 hari lalu

Outlook 2026: IHSG Diproyeksi Tembus Level 9.000, Efek Danantara Jadi Sorotan

Keuangan
4 hari lalu

Hari Terakhir Perdagangan 2025, IHSG Ditutup Menguat ke 8.646 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal