IHSG Hari Ini Diprediksi Melemah, Investor Berpeluang Buy on Weakness

Anggie Ariesta
IHSG hari ini diprediksi bergerak cenderung melemah pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 7.000–7.180. (Foto: iNews Media Group)

"Melihat apa yang terjadi pada perdagangan kemarin dan posisi IHSG yang masih di demand zone, kami dapat mengatakan bahwa ada kemungkinan fase bottoming sudah dimulai, namun tidak terukur apakah akan memakan waktu lama atau tidak," tuturnya.

Untuk Anda yang mengincar saham-saham tertentu bisa mulai melakukan cicil beli secara bertahap selama tren saham-saham tersebut masih terukur. Secara teknikal, IHSG masih bergerak di area demand zone pada 7.000-7.180. 

Indikator MACD membentuk bullish divergence, tren masih sideways dan peluang buy on weakness masih terbuka. Sedangkan untuk sentimen, belum ada sentimen baru yang perlu diperhatikan saat ini.

Sebelumnya, IHSG ditutup menguat sebesar 10,46 poin (+0,15 persen) menuju 7.099,26 pada perdagangan hari Senin 13 Mei 2024. Sebanyak 251 saham menguat, 302 saham menurun, dan 233 saham tidak mengalami perubahan harga pada perdagangan kemarin. 

Berikut saham-saham yang direkomendasikan secara teknikal:

RSCH, buy, support 220, resistance 262.
Trend following dengan posisi candlestick menguat di atas MA5 dan MA20. Pergerakan harga membentuk pola symmetrical triangle.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
24 jam lalu

Jelang Akhir Pekan, IHSG Dibuka Menguat ke Level 8.346

Keuangan
2 hari lalu

IHSG Ditutup Menguat ke Level 8.337, LABA-NIRO Jadi Saham Paling Cuan

Keuangan
2 hari lalu

IHSG Hari Ini Dibuka di Zona Hijau, Nilai Transaksi Sentuh Rp1,4 Triliun

Keuangan
3 hari lalu

IHSG Ditutup Menguat ke Level 8.318, Transaksi Tembus Rp18,1 Triliun

Nasional
3 hari lalu

Dirut BEI Sebut IHSG Cetak Rekor Tertinggi 6 Kali sejak Purbaya Jadi Menkeu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal