Sektor yang menguat di antaranya kesehatan naik 0,51 persen, industri menguat 0,41 persen, bahan baku naik 1,21 persen, keuangan meningkat 0,08 persen, dan konsumer siklikal naik 0,61 persen.
Tiga saham pemimpin top gainers adalah PT Futura Energi Global Tbk (FUTR) menguat 30,00 persen ke Rp104, PT First Media Tbk (KBLV) naik 23,78 persen ke Rp92, dan PT Martina Berto Tbk (MBTO) naik 27,17 persen ke Rp117.
Sementara tiga pemuncak top losers datang dari PT Ciptadana Asset Management Tbk (XCIS) melemah 14,94 persen ke Rp131, PT Sinarmas Asset Management Tbk (XSBC) koreksi 14,90 persen ke Rp434, dan PT Panin Asset Management Tbk (XPTD) koreksi 14,89 persen ke Rp543.