IPO GOTO Diprediksi Bakal Dorong IHSG Tembus 7.300 Pekan Depan

Dinar Fitra Maghiszha
IHSG diprediksi bakal terkerek naik ke 7.300 menyusul agenda IPO PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) pada, Senin (11/4/2022). (Foto: Antara)

Dia melihat reli beruntun indeks dapat membawa IHSG masuk di area overbought atau dalam kondisi jenuh beli. Namun demikian, dirinya mencermati hal itu belum jadi alasan untuk melakukan profit taking.

"Kita belum tentu harus segera keluar dari market yang lagi bagus-bagusnya, jadi kalau anda punya portfolio yang menghijau, atau mungkin bisa mengantisipasi (dengan melihat) IPO GoTo hari Senin nanti," ucapnya.

Dari segi sentimen, Liza merasa belum ada hal yang dapat menjadi ancaman bagi IHSG yang berpotensi membuat jatuh cukup tajam.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Bisnis
10 jam lalu

Jelang Pergantian Direksi BEI, Purbaya: Harus Komitmen Bersihkan Penggorengan Saham

Keuangan
13 jam lalu

Buka Perdagangan 2026, Purbaya Optimistis IHSG Tembus Level 10.000 Tahun Ini

Keuangan
14 jam lalu

IHSG Dibuka Menguat ke Level 8.676 di Awal Perdagangan 2026

Keuangan
2 hari lalu

Outlook 2026: IHSG Diproyeksi Tembus Level 9.000, Efek Danantara Jadi Sorotan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal