Jadi Pengusaha di Usia 21 Tahun, Berapa Harta CEO yang Pecat 900 Karyawan via Zoom?

Suparjo Ramalan
CEO Better.com Vishal Garg yang memecat 900 karyawannya via Zoom, berapa kekayaannya?

Pada November tahun lalu, Garg dilaporkan menginvestasikan 10 juta dolar AS ke paltform AlphaFlow. Sementara Better mendapatkan 750 juta dolar AS sebagai bagian dari kesepakatan untuk go public, dengan 500 juta dolar AS berasal dari SoftBank.   

Terlepas dari kesuksesannya, 900 karyawan di perusahaannya diberhentikan menjelang Natal lewat zoom. Garg mengatakan, PHK adalah keputusan yang menantang untuk dibuat dan mengatakan itu karena efisiensi pasar, produktivitas, dan kinerja.

Dalam sebuah surat yang dirilis Jumat (10/12/2021), Dewan Direksi Better mengatakan, Vishal Garg akan mengambil cuti. Dewan menyatakan menyesal Garg memberhentikan 900 karyawan lewat Zoom meeting, tepat sebelum liburan Natal.

Mereka juga mengumumkan CFO Kevin Ryan mengambil alih operasi harian. Sementara dewan melakukan penilaian kepemimpinan dan budaya. Adapun tiga top eksekutif dikabarkan telah mengajukan pengunduran diri setelah insiden tersebut.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Pengacara Bantah Nadiem Perkaya Diri terkait Kasus Korupsi Laptop: Nilai Aset Menurun Drastis

Bisnis
4 hari lalu

Fantastis! Kekayaan Elon Musk Tembus Rp12 Kuadriliun, Lampaui Ekonomi Belgia

Megapolitan
6 hari lalu

Transjakarta Pecat Sopir JakLingko yang Viral Hina Penumpang

Bisnis
6 hari lalu

Deretan Miliarder Termuda di Dunia, Ada yang Berusia 20 Tahun Berharta Rp95 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal