Pembayaran Digital Kian Diminati, MotionBanking Tebar Promo Menarik, Cek di Sini

MNC Media
Ilustrasi promo MotionBanking. (Foto/Ilustrasi: dok iNews)

Tidak hanya itu saja, kemajuan teknologi juga menghadirkan berbagai jenis pembayaran digital yang sudah pasti bisa lebih mempermudah pembeli dalam melakukan transaksi. Hanya dalam waktu yang singkat saja, transaksi pembayaran dapat dilakukan secara cepat tanpa perlu bertemunya penjual dan pembeli. 

Hal ini tentunya dapat memudahkan masyarakat dalam menaati peraturan social distancing yang diberlakukan guna menekan penyebaran virus Covid-19.

MNC Bank atau PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP), sebuah anak usaha PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) yang juga berada di bawah naungan MNC Group merilis sebuah aplikasi perbankan digital bernama MotionBanking yang dapat memudahkan masyarakat dalam melakukan transaksi digital. 

Bahkan, tidak hanya itu saja, MotionBanking menghadirkan kemudahan bagi masyarakat untuk menabung di bank digital yang praktis, aman, terjamin dan menguntungkan.

Dengan menggunakan aplikasi MotionBanking, masyarakat dapat melakukan transaksi digital dengan aman, seperti melakukan pembayaran tagihan, top up e-wallet, dan isi pulsa ataupun kuota internet. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Internet
2 bulan lalu

Layanan Seamless, Garda Medika Kembangkan Fitur Express Discharge

Nasional
2 bulan lalu

Dapatkah Rasionalitas Berpikir Bertahan di Zaman Artificial Intelligence? 

Belanja
2 bulan lalu

Teknologi Digital Berkembang Pesat, Tren Belanja Online di Indonesia Tumbuh

Nasional
3 bulan lalu

Persoalan Keamanan Data dan Upaya Perlindungannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal