Tips MotionPay: Pentingnya Menyiapkan Dana Darurat

MNC Media
Tips MotionPay untuk mengatur dana darurat. (Foto: dok iNews)

JAKARTA, iNews.id – Dalam pengelolaan keuangan, dana darurat merupakan salah satu komponen penting untuk mempersiapkan kebutuhan tak terduga.

Selain tabungan dan investasi, Anda perlu mengalokasikan uang di pos dana darurat untuk mengantisipasi keadaan-keadaan darurat yang tidak dapat diprediksi, seperti sakit, kecelakaan, renovasi rumah, bahkan ketika terjadi Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).

“Dana darurat dalam perencanaan keuangan memang terlihat sepele, namun jika disiapkan secara konsisten akan sangat membantu Anda menghadapi kebutuhan di masa mendatang. Untuk itu, Anda perlu mempersiapkan dana darurat sedini mungkin agar nantinya tidak mengganggu flow keuangan Anda,” ucap Managing Director MotionPay, Jessica Tanoesoedibjo.

MotionPay telah merangkum 3 tips menyiapkan dana darurat tanpa mengganggu arus keuangan Anda, antara lain:

1. Hitung dan Atur Pengeluaran

Sebelum menentukan besarnya dana darurat, Anda perlu menghitung pengeluaran rutin Anda untuk mengetahui dana yang tersedia untuk dijadikan sebagai dana darurat. Anda perlu memisahkan uang operasional yang wajib Anda bayarkan setiap bulannya, salah satunya ke dalam aplikasi MotionPay.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
18 hari lalu

Jessica Tanoesoedibjo Dorong Mahasiswa MNC University Miliki Growth Mindset

Nasional
23 hari lalu

MNC Kapital Luncurkan Dompet Digital OKEPay by MotionPay, Kerja Sama dengan Okejek

Nasional
1 bulan lalu

Kepala SMKN 16 Jakarta Apresiasi MNC Peduli dan MNC Animasi Hadirkan Guru Tamu Jessica Tanoesoedibjo 

Nasional
1 bulan lalu

Jessica Tanoesoedibjo Jadi Guru Tamu di SMKN 16 Jakarta, Soroti Potensi Besar di Dunia Animasi Digital

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal