Besok, Sri Mulyani Lantik Dirjen Pajak Baru

Rully Ramli
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Foto: iNews.id/Rully Ramli)

Berdasarkan informasi yang beredar, ada sejumlah nama yang digadang-gadang akan menggantikan Robert. Di antaranya Luky Alfirman (Dirjen Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko), Astera Primanto Bhakti (Dirjen Perimbangan Keuangan), dan Suryo Utomo (Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Kepatuhan Pajak).

Dari nama-nama itu, Suryo Utomo disebut-sebut menjadi kandidat terkuat mengisi jabatan dirjen pajak. Sri Mulyani mengakui telah memegang nama calon dirjen pajak. Dia akan mengumumkannya saat pelantikan.

"Nanti waktu Pak Robert selesai pensiun kita sudah akan punya Dirjen Pajak baru," ucap Sri Mulyani di Gedung Kemenkeu, Jakarta, Rabu (23/10/2019).

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Bisnis
1 hari lalu

DJP: Baru 2,6 Juta Wajib Pajak Aktivasi Coretax dari Target 14 Juta

Nasional
4 hari lalu

Kemenkeu Kejar 200 Orang Kaya Nunggak Pajak, Total Capai Rp60 Triliun

Nasional
4 hari lalu

2026 Lapor SPT Pakai Coretax, Kemenkeu Ingatkan Wajib Pajak Segera Aktivasi Akun

Megapolitan
5 hari lalu

Purbaya Pangkas Dana Transfer ke Jakarta Rp15 Triliun, Pramono: Saya Nggak Mengeluh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal