BI Tegaskan Tetap Independen Siapa pun Presiden yang Terpilih!

Anggie Ariesta
Bank Indonesia tegaskan tetap independen siapa pun presidennya. (Foto: Ilustrasi)

JAKARTA, iNews.id - Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo berkomitmen untuk bersinergi dengan pemerintah pascapemilu dan siapa pun presiden terpilih nantinya. Pihaknya bersyukur pelaksanaan pemilu berjalan dengan lancar.

Menurutnya, BI akan independen dengan siapa pun yang akan menjadi pemenang hasil perhitungan KPU dan dilantik pada Oktober 2024 mendatang. Hal itu sesuai dengan aturan yang ada.

"Kita bersyukur proses pemilu berjalan lancar seperti itu, tentu saja Bank Indonesia adalah tetap independen, Bank Indonesia adalah independen dari pemerintah, mandat kami jelas sesuai undang-undang," ucap Perry dalam Pengumuman Hasil RDG BI Edisi Februari 2024, Rabu (21/2/2024).

Perry melanjutkan, BI punya mandat menjaga stabilitas nilai tukar rupiah, stabilitas sistem pembayaran, hingga KSSK melalui kebijakan moneter untuk mendukung pertumbuhan ekonomi berkelanjutan.

"Tentu saja sebagaimana kami lakukan meskipun kami independen kami terus akan bersinergi dengan pemerintah," ujar Perry.

Perry menegaskan BI akan tetap independen sesuai dengan yang tertera pada Undang-undang (UU). BI juga terus berkoordinasi dengan Menteri terkait hingga OJK dan berbagai pih

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Menkeu Purbaya Tekankan Data BI Valid Soal Dana Pemda Mengendap

Bisnis
2 hari lalu

Nilai Transaksi BI Fast Tembus Rp3.024 Triliun pada Kuartal III 2025

Bisnis
3 hari lalu

Perry Warjiyo: BI Fast Jadi Transaksi Termurah dan Tercepat di Dunia

Nasional
7 hari lalu

BI bakal Kerja Sama dengan Apple, Perluas Penggunaan QRIS Tap

Nasional
7 hari lalu

BI Ungkap Turis Malaysia Paling Banyak Pakai QRIS, Lokasi Transaksi Favorit di Bandung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal