BKPM Klaim Serapan Tenaga Kerja Tetap Tinggi

Ade Miranti Karunia Sari
Ilustrasi. (Foto: Okezone)

Sebagai informasi realisasi Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) selama triwulan II-2018 sebesar Rp80,6 triliun, naik 32,1 persen dari Rp61,0 triliun pada periode yang sama tahun 2017. Sementara itu, realisasi Penanaman Modal Asing (PMA) sebesar Rp95,7 triliun, turun 12,9 persen dari Rp109,9 triliun pada periode yang sama tahun 2017.

Selain itu, realisasi investasi berdasarkan sektor usaha yang tertinggi antara lain, pertambangan menyumbang nilai investasi sebesar Rp28,2 triliun (16,0 persen), transportasi, gudang, dan telekomunikasi Rp25,6 triliun (14,6 persen).

Lalu, ada komoditas listrik, gas, dan air dengan yang menyumbang andil investasi sebesar Rp20,8 triliun (11,8 persen), industri makanan Rp17,2 triliun (9,8 persen), dan perumahan, kawasan industri, dan perkantoran  sebesar Rp15,8 triliun (8,9 persen).

Di samping itu, BKPM juga merinci lima besar negara asal PMA yang berinvestasi terbesar di Indonesia yakni, Singapura sebesar 2,4 miliar dolar AS (33,5 persen), Jepang 1,0 miliar dolar AS (14,4 persen), Republik RakyatTiongkok 0,7 miliar dolar AS (9,4 persen), Hong Kong, RRT 0,6 miliar dolar AS (8,2 persen), dan Malaysia 0,4 miliar dolar AS (5,3 persen).

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
11 bulan lalu

SINDOnews dan Kementerian Investasi dan Hilirisasi/BKPM Gelar Sharing Session bersama UMKM

Bisnis
12 bulan lalu

Bahlil Prihatin Tom Lembong jadi Tersangka: Sebagai Junior di BKPM, Saya Doakan yang Terbaik

Bisnis
1 tahun lalu

Rosan Roeslani Beberkan Tugas Menteri Investasi dan Hilirisasi di Kabinet Merah Putih 

Bisnis
1 tahun lalu

105 Pemda Punya Rapor Merah di Layanan Investasi

Bisnis
1 tahun lalu

Baru Sebulan jadi Menteri Investasi, Rosan Pamit ke DPR: Mohon Maaf yang Sebesar-besarnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal