Hipmi Sebut UU Cipta Kerja Tumbuhkan Ekosistem UMKM Ciptakan Lapangan Pekerjaan

Aditya Pratama
Ketua Umum Badan Pengurus Pusat (BPP) Hipmi, Mardani H. Maming. (Foto: Ist)

"Kami mengimbau masyarakat jangan terprovokasi. Pemerintah punya niat baik terhadap UU Cipta Kerja. Saya yakin UU Cipta Kerja bisa menaikkan angka ekonomi, insyaallah pemerintah terus bekerja dan membela untuk UMKM," ucapnya.

Maming yakin Presiden Jokowi selalu berada di pihak masyarakat kecil. Dia mengimbau masyarakat yang mendemo Omnibus Law membaca draf UU Cipta Kerja secara utuh.

"Jangan termakan hoaks yang bisa menimbulkan kekacauan karena UU ini perlu pendalaman yang matang. Jika masih ada pihak yang mau disampaikan ada koridor hukumnya, yakni uji materi di Mahkamah Konstitusi," kata Maming.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Bisnis
17 jam lalu

KUR BRI Dorong UMKM Kabanjahe Naik Kelas, dari Usaha Es Buah Jadi Laundry Express

Bisnis
2 hari lalu

Kisah Pemilik Usaha Kue Rumahan Berhasil Naik Kelas berkat Link UMKM BRI

Bisnis
5 hari lalu

Didukung LinkUMKM BRI, Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan lewat Penerapan Zero Waste

Bisnis
7 hari lalu

UMKM Binaan BRI Ini Hidupkan Napas Wastra Nusantara Lewat Koleksi Office Wear

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal