Jelang Ramadan, Harga Sayur-Mayur di Kabupaten Batang Meroket

Eddie Prayitno
Ilustrasi (Foto: iNews.id)

Sementara itu, warga pun mengurangi pembelian sayur-mayur karena khawatir akan menguras kantong dan menambah beban biaya operasional. Romyati, salah seorang ibu rumah tangga terpaksa harus mengurangi jumlah pembelian dari biasanya 3 kilogram menjadi 1 kilogram.

“Beli kol kubis, sekilo Rp5.500, ini yang kecil, yang besar Rp6.000. Ini naik, kecil gini Rp5.500, tadinya Rp3.500. Biasa beli 3 kg, sekarang 1 kg. Saya mintanya normal kembali jangan sampai naik-naik terus,” ucapnya.

Tidak hanya kubis dan sawi hijau, sayur bayam dan kangkung juga mengikuti gejolak pasar meski kenaikan harga tak terlalu signifikan. Selain musim penghujan, penyebab kenaikan harga juga diduga karena ulah para tengkulak dan distributor.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
7 bulan lalu

Prabowo Bawa Parsel Lebaran saat Bertemu Megawati, Apa Isinya?

Bisnis
3 tahun lalu

Duh! Harga Daging Sapi dan Sayur Mulai Naik Nih Bun

Bisnis
3 tahun lalu

Bukan Cabai, Kini Giliran Harga Tomat hingga Kacang Panjang yang Naik

Kuliner
5 tahun lalu

Ternyata seperti Ini Cara Menyimpan Sayur dan Daging yang Benar di Kulkas

Nasional
7 tahun lalu

Tengah Malam Jokowi Blusukan ke Pasar Bogor Tanya Harga Sayur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal