JK Kritik Proyek LRT Jabodebek Mahal, Menko Luhut: Memang Itu Betul

Okezone
Ilustrasi. (Foto: Okezone)

Sebagai perbandingan, pembangunan LRT Manila di Filipina bisa menelan kocek sebesar Rp904 miliar per km, dan LRT Kelana Jaya Malaysia Rp807miliar per km. Selanjutnya, LRT Lahore di Pakistan Rp797 miliar per km dan LRT Dubai Uni Emirat Arab Rp1,026 miliar per km.

Kemudian, LRT Calgary di Kanada sebesar Rp2,197 miliar per km, dan LRT Houston di Amerika Serikat mencapai Rp688 mliar per km.

"Jadi kalau biaya per kilometernya Rp500 miliar dibandingkan lainnya harga kita cukup kompetitif," ujarnya saat ditemui di Preecast LRT Adhi Pancoran, Jakarta, Senin (14/1/2019).

Pundjung menambahkan, dalam melihat biaya seharusnya juga dilihat secara menyeluruh. Sebab, menurut dia, biaya Rp500 miliar dikeluarkan tidak hanya untuk membangun jalurnya saja melainkan teknologinya juga.

"Dalam menerima informasi cost harus paham dulu scope pekerjaannya apa, teknologi yang dipakai apa. Jadi cost tadi sudah mengandung cost untuk depo, biayanya enggak murah itu. Cost itu termasuk depo dan stasiun," katanya. (Rikhza Hasan)

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Megapolitan
7 hari lalu

KRL Commuter Line dan LRT Jabodebek Beroperasi hingga Dini Hari pada Malam Tahun Baru

Bisnis
15 hari lalu

KAI Tebar Diskon Tarif Commuter Line Bandara Soetta hingga Whoosh di Periode Nataru

Megapolitan
1 bulan lalu

Usai Uji Coba, LRT Jabodebek Resmi Tambah Jumlah Perjalanan Jadi 430 per Hari

Nasional
2 bulan lalu

TNI AD: Mayjen Achmad Adipati Bukan Beking di Sengketa Lahan JK

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal