Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja, Berikut Posisi hingga Besaran Gaji

Suparjo Ramalan
Kemenko Perekonomian buka lowongan kerja (Foto: Pixabay)

Teknis Analis Kebijakan Pengembangan Kelapa Sawit dan Tenaga Pendukung Teknis Ilmu Ekonomi/Akuntansi Program Tata Kelola Pada Asisten Deputi Ekonomi Digital. 

Kualifikasi Administasi 

- Memiliki KTP dengan usia minimal 21 tahun dan maksimal 25 tahun. 

- Memiliki ijazah dan transkrip nilai. Lulusan PTN atau PTS, terakreditasi A. 

- Memiliki NPWP atau bersedia membuat NPWP bila belum memiliki dan dinyatakan diterima. 

- Memiliki BPJS Kesehatan aktif (tidak terutang iuran) atau bersedia menjadi anggota dan membayar iuran BPJS Kesehatan jika belum memiliki dan dinyatakan diterima. 

Kualifikasi Teknis 

- Pendidikan minimal S1 Ilmu Ekonomi/Akuntansi dari PTN atau PTS.

- Terampil mengoperasikan Ms Office, khususnya Ms Word, Ms Powerpoint, Ms Excel, dan aplikasi yang mendukung.

- Memiliki kemampuan dalam penyusunan bahan dan laporan baik seara visual dan digital (diutamakan). 
- Memiliki kemampuan dalam pengetahuan pengelolaan keuangan. 

- Memiliki kemampuan analisis data, menyusun bahan, dan laporan. 

- Memiliki kemampuan atau pengalaman dalam komunikasi.

Pendaftaran dilakukan secara online melaui http://rekrutmenp.ekon.go.id/ paling lambat 17 Juni 2021 pukul 23.59 WIB. Seluruh peserta wajib melampirkan scan KTP, CV, ijazah, akreditasi program studi, dan transkrip nilai. Kemudian semuanya harus di-upload dalam satu file melalui web tersebut. Hasil seleksi administrasi akan diumumkan melalui website pada 19 Juni 2021 mendatang.  

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
28 hari lalu

Menaker Sebut 1 Juta Lowongan Kerja bakal Diintegrasikan ke Aplikasi SIAPKerja

Megapolitan
1 bulan lalu

Terungkap! Terapis Tewas di Lahan Kosong Jaksel Dapat Loker Delta Spa dari TikTok

Nasional
1 bulan lalu

Link Rekrutmen BPKH 2025: Cara Daftar, Syarat dan Tips Lolos Seleksi Pegawai Baru

Bisnis
2 bulan lalu

Link Rekrutmen PLN 2025: Daftar Sekarang, Kuota Terbatas!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal