Punya PR Percepat 5 Destinasi Wisata Prioritas, Ini Langkah Sandiaga Uno 

Giri Hartomo
Menparekraf Sandiaga Uno mengungkapkan rencana ke depan mengenai lima destinasi wisata prioritas.  (Foto: Antara)

“Beberapa hari ke depan kita akan all out rumuskan dan kita akan gerak cepat, gercep dan kita gapunya waktu banyak dan tahun ke depan, ini tentunya kita mengamati situasi Covid-19 dari aspek kesehatannya kita betul-betul harus berhati-hati penerapan protokol kesehatan yang ketat dan disiplin salah satunya CHSE yang sudah jalan di sini itu bisa diterapkan,” ujarnya. 

Saat pandemi ini berakhir, sektor pariwisata juga bisa kembali bangkit. Apalagi pemerintah sendiri sudah menerima kiriman vaksin yang didatangkan dari China sebanyak 1,2 juta dosis beberapa waktu lalu.

“Kita berdoa agar Covid-19 ini dengan adanya vaksin dan kedisiplinan masyarakat dalam penerapan CHSE kita bisa melandaikan kurva dan membangkitkan sektor ekonomi,” kata Sandi. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
21 jam lalu

Sandiaga Uno Bicara Bisnis Masa Depan: Green Economy Ciptakan Green Job

Destinasi
27 hari lalu

Ribuan Wisatawan Ramaikan MotoGP Mandalika 2025, Pariwisata NTB Semakin Mendunia!

Nasional
1 bulan lalu

Kemenpar Luncurkan Wonderful Indonesia Gourmet, Dorong Wisata Kuliner Jadi Daya Tarik Dunia

Nasional
1 bulan lalu

Klarifikasi Lengkap Menteri Pariwisata soal Tuduhan Mandi Air Galon: Itu Karangan Saja!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal