Tekan Kasus Covid-19, Ekonom Sebut Perpanjangan PSBB Jakarta Keputusan Tepat

Fadel Prayoga
Ilusrasi PSBB. (Foto: Istimewa)

Dia menyebutkan, bila tren kasus Covid-19 terus meningkat, jangan diharapkan ekonomi akan kembali pulih seperti dahulu. Sebab, hampir dapat dipastikan daya beli masyarakat akan selalu menurun dan investor takut membelanjakan uangnya di pasar saham. 

"Selama pandemi masih berlangsung angka korban terus meningkat memang tidak ada peluang pemulihan ekonomi," ujarnya. 

Sebelumnya, Pemprov DKI Jakarta kembali memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jakarta lantaran kasus penularan Covid-19 masih berpotensi terjadi bila pelonggaran diberlakukan. Keputusan Gubernur (Kepgub) DKI Jakarta Nomor 959 Tahun 2020 mengatur perpanjangan PSBB selama 14 hari jika kasus belum menurun secara signifikan.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, pihaknya terus berkoordinasi dengan pemerintah dalam penanganan pandemi Covid-19. Menurut dia, Menko Kemaritiman dan Investasi (Marives) Luhut Binsar Pandjaitan juga menyetujui perpanjangan PSBB Ibu Kota.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Megapolitan
21 jam lalu

Hujan Guyur Monas di Malam Tahun Baru, Sebagian Pengunjung Tinggalkan Lokasi 

Nasional
2 hari lalu

Stok Beras di Jakarta 290.000 Ton, Dirut Bulog: Nggak Usah Takut Kalau Berasnya Habis

Megapolitan
5 hari lalu

Libur Panjang Natal, Jalan Sudirman Terpantau Lengang

Nasional
7 hari lalu

Daftar UMP 2026 di 36 Provinsi Terbaru, Jakarta Masih Tertinggi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal