Atap SMK Negeri 1 Cileungsi Ambruk, Puluhan Siswa Terluka 

iNews
Kepanikan melanda para pelajar SMK Negeri 1 Cileungsi saat atap gedung sekolah tiba-tiba ambruk. (Foto: iNews).

CILEUNGSI, iNews.id - Kepanikan melanda para pelajar SMK Negeri 1 Cileungsi saat atap gedung sekolah tiba-tiba ambruk. Sejumlah siswa sempat terjebak dan tertimpa material bangunan yang runtuh. 

Peristiwa ini menyebabkan sekitar 30 pelajar terluka dan dilarikan ke rumah sakit. Petugas gabungan yang tiba di lokasi langsung melakukan evakuasi terhadap para siswa dan mengamankan barang-barang yang tertimbun reruntuhan. 

“Korban tadi awal yang dibawa oleh ambulans secara pulang pergi itu sekitar ada 30 sampai 35,” ujar salah satu petugas.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Gudang Garam Lepas 309 Karyawan, Singgung Daya Beli Ambruk dan Maraknya Rokok Ilegal 

Nasional
4 bulan lalu

Bangunan SMK 1 Cileungsi Bogor Ambruk, 31 Siswa Dilarikan ke Rumah Sakit

Nasional
4 hari lalu

Jaksa Sebut Nadiem Tahu Chromebook Tak Bisa Digunakan Guru dan Siswa

Nasional
9 hari lalu

Kemenag Dorong Madrasah Jadi Pusat Pembibitan Talenta Berdaya Saing Global

Nasional
10 hari lalu

Mendikdasmen Beberkan 3 Skenario Kurikulum untuk Siswa di Wilayah Terdampak Bencana 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal