Bangun 30 Megaproyek, Prabowo: Ciptakan 8 Juta Lapangan Kerja

iNews TV
Presiden Prabowo Subianto (foto: iNews)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto menargetkan pembangunan 30 proyek besar pada tahun ini. Proyek tersebut akan membuka 8 juta lapangan kerja.

Prabowo mengaku sudah merapatkan hal itu bersama jajaran Kabinet Merah Putih.

"Kami sudah memutuskan untuk mulai tahun ini juga kurang lebih hampir 30 proyek-proyek besar,” ujar Prabowo saat meresmikan smelter atau pabrik pemurnian logam mulia PT Freeport Indonesia, di Gresik, Jawa Timur, Senin (17/3/2025).

Pemerintah telah membidik sejumlah sektor mulai dari pertanian hingga perikanan yang dapat menghasilkan devisa dan menciptakan lapangan kerja.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Pemerintah Tegaskan Pemberian 1,4 Juta Ha Hutan Adat, Dialokasikan 4 Tahun ke Depan

Nasional
8 jam lalu

Prabowo Dorong Komisi Percepatan Reformasi Polri Bekerja Taktis dan Transparan, Minta Laporan Periodik

Nasional
14 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Megapolitan
11 jam lalu

7 Fakta Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Nomor 5 Mengejutkan!

Nasional
16 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal