Banjir di Aceh Tenggara Sudah 5 Hari Tak Kunjung Surut, Warga Terjebak Genangan Air

Medi Arjuna
Kondisi banjir yang sudah 5 hari masih merendam permukiman warga di Aceh Tenggara tak kunjung surut. (Foto: iNews/Medi Arjuna)

ACEH TENGGARA, iNews.idBanjir yang menerjang 11 kecamatan di Aceh Tenggara tak kunjung surut. Dua desa di Kecamatan Darul Hasanah masih terendam banjir sejak lima hari terakhir dan mengganggu aktivitas warga.

Kendati terendam banjir, warga masih tetap bertahan di rumah mereka. Total ada 46 desa dari 11 kecamatan di Aceh Tenggara yang terdampak banjir. Kondisi terburuk dialami warga Desa Kute Rambe dan Terutung Kute.

Ketinggian air di permukiman warga ini diperkirakan mencapai hingga 1 meter disebabkan jebolnya tanggul Sungai Lawe Mamas.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Buletin
1 hari lalu

Detik-Detik Banjir Bandang Terjang Brebes, 3 Warga Tewas Terseret Derasnya Arus

Internasional
1 hari lalu

Topan Fungwong Mengamuk di Filipina, Jutaan Orang Dievakuasi

Nasional
2 hari lalu

Bupati Ponorogo Ditetapkan Tersangka KPK bersama 3 Orang Lain, Ini Identitasnya

Nasional
2 hari lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
2 hari lalu

Jadi Tersangka KPK, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjerat 3 Klaster Kasus Korupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal