Erick Thohir Beri Kabar Baik usai Cek Rumput SUGBK Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang dan Arab Saudi

iNews TV
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memastikan kondisi rumput Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) aman untuk pertandingan Indonesia lawan  Jepang dan Arab Saudi. (Foto: iNews TV)

Lebih lanjut, Erick juga menyatakan PSSI siap mendukung keamanan dan kenyamanan para suporter yang hadir langsung di SUGBK. Mantan presiden Inter Milan itu mengungkapkan, PSSI akan memasang kamera pengawas (CCTV) di sejumlah titik.

“Karena itu juga kami melakukan investasi bersama juga dengan memasang 103 CCTV tambahan. Di sini ada face recognition dan macam-macam. Karena memang isu keselamatan akan menjadi prioritas,” ungkap Erick.

“Kenyamanan juga menjadi hal yang tidak boleh kita tinggalkan. Karena memang tim nasional kita ini kelasnya sudah naik. Jadi tidak seperti yang dulu-dulu, sekarang sudah naik. Lawan-lawan tim besar seperti Jepang, Adab Saudi, Australia. Jadi memang isu ini memang harus-harus dipastikan,” tutupnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Dean James Ungkap Rahasia di Balik Gol Ajaib ke Gawang Feyenoord

Soccer
7 jam lalu

Mantan Kapten Persija Restui Pelatih Persib Latih Timnas Indonesia

Soccer
10 jam lalu

Hamka Hamzah Sebut 2 Sosok yang Cocok Latih Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Soccer
12 jam lalu

Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA

Soccer
12 jam lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal