Ini Makna Wa Amma Bini'mati Robbika Fahaddits Dalam Surat Ad Dhuha Ayat 11

Kastolani Marzuki
Makna wa amma bini'mati robbika faahaddits dalam Surat Ad Dhuha ayat 11. (Foto: Freepik)

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ، عَنِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ: "لَا يَشْكُرُ اللَّهَ مَنْ لَا يَشْكُرُ النَّاسَ"

Dari Abu Hurairah, dari Nabi Saw. yang telah bersabda: Tidaklah bersyukur kepada Allah orang yang tidak berterima kasih kepada (kebaikan) orang lain. (HR. Imam Turmuzi).

Dalam hadits lain disebutkan berkenaan dengaan ayat tersebut.

عَنْ جَابِرٍ، عَنِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ: "مَنْ أُبْلِي بَلَاءً فَذَكَرَهُ فَقَدْ شَكَرَهُ، وَإِنْ كَتَمَهُ فَقَدْ كَفَرَهُ"
Dari Jabir, bahwa Nabi Saw telah bersabda: Barang siapa yang mendapat suatu cobaan (yang baik), lalu ia menyebutnya, berarti dia telah mensyukurinya; dan barang siapa yang menyembunyikannya, berarti dia telah mengingkarinya. (HR. Imam Abu Daud).

Demikianlah penjelasan makna Wa Amma Bini'mati Robbika fahaddits dalam Surat Ad Dhuha ayat 11 dan tafsirnya.

Wallahu A'lam

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Muslim
1 tahun lalu

Makna Wa Amma Bini'mati Robbika Fahaddits dalam Surat Ad Dhuha Ayat 11

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal