Kebakaran Hebat di Pasar Raya Padang, 10 Kios Ludes Dilahap Api

Rus Akbar
10 ruko terbakar di Kompleks Pasar Raya Padang, RT 01/RW 01, Kelurahan Pondok, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Sumatra Barat, Jumat (8/11/2024). (Foto: iNews)

“Untuk memadamkan api seluruh armada sebanyak 14 unit kami kerahkan dibantu armada dari Semen Padang, Damkar Padang Pariaman, Pariaman, Padang Panjang dan Solok,” katanya.

Dia menyampaikan tidak ada korban dalam insiden ini sebab kondisi toko dalam keadaan tertutup.

“Belum tahu kita penyebab kebakaran ini serta kerugian nanti teman-teman dari kepolisian yang menyelidikinya,” ujarnya.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Buletin
2 jam lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Buletin
5 jam lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
6 jam lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Buletin
24 jam lalu

Detik-Detik Tendangan Kungfu di Liga 4 Jatim, Pelaku Langsung Dipecat Klub dan Terancam Sanksi Berat PSSI

Buletin
2 hari lalu

Geger! Penampakan Lubang Besar Muncul Mendadak di Sumbar Pascabanjir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal