Mengerikan! Ini Kronologi Kecelakaan Horor Mobil Kru TV dengan Truk di Tol Pemalang

iNews TV
Kronologi kecelakaan maut mobil rombongan kru TV di Km 315 Jalur A Tol Pemalang, Jawa Tengah, Kamis (31/10/2024) pagi. (Foto: iNews TV)

SEMARANG, iNews.id - Kronologi kecelakaan maut mobil rombongan kru TV di Km 315 Jalur A Tol Pemalang, Jawa Tengah, Kamis (31/10/2024) pagi. Peristiwa ini menelan tiga korban jiwa dan menyebabkan dua korban luka-luka.

Dalam video yang dilihat iNews, suasana horor tampak di lokasi kejadian usai detik-detik kecelakaan. Satu korban tewas tergeletak di tengah jalan tol dengan kondisi mengenaskan.

Mobil berpelat nomor B 1048 DKG tersebut ditabrak truk ekspedisi dari belakang saat berhenti di bahu jalan tol untuk menepi.

Felicia Amelinda kru TV yang selamat dari kecelakaan menceritakan, awalnya rombongan berangkat dari Jakarta hendak Liputan ke Lamongan, Jawa Timur sejak Rabu (30/10/2024) tengah malam. Sepanjang perjalanan tak ada masalah dan rombongan sempat berhenti untuk istirahat dan salat di rest area.

"Kami melanjutkan perjalanan pagi hari sekitar pukul 06.30 WIB. Tak jauh dari rest area itu kecelakaan. Pas saat keluar mobil baru tahu kalau ditabrak truk," ujar Felicia yang mendapat perawatan di RSI Al Ikhlas Pemalang, Kamis (31/10/2024).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Buletin
3 hari lalu

Keji! Ini Motif Pembunuhan dan Mutilasi Istri Pegawai Pajak Manokwari

Buletin
3 hari lalu

Miris! Penculik Bilqis Ternyata Juga Jual Dua Anak Kandung

Buletin
3 hari lalu

Kebakaran Dahsyat di Belawan Medan: 10 Rumah Ludes, Warga Luka Parah

Buletin
4 hari lalu

Pembunuhan Satu Keluarga di Indramayu, Keluarga Korban Tuntut Hukuman Setimpal

Buletin
4 hari lalu

Terekam Video Bocah 10 Tahun Diserang Buaya di Kutai Timur, Warga Histeris

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal