Dugaan sementara, kata dia kebakaran disebabkan arus pendek (korsleting) listrik. Untuk memastikannya, kata dia masih diselidiki petugas.
"Dugaan sementara mengarah pada korsleting listrik karena di situ ada kabel-kabel dan panel," ucapnya.