Pandji Pragiwaksono Tetap Santai di New York Meski Dilaporkan ke Polda Metro Jaya

Muhammad Sukardi
Komika senior Pandji Pragiwaksono akhirnya memecah kebisuannya setelah resmi dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas dugaan penistaan agama dan penghasutan. Foto: iNews TV

Sebagai informasi, Pandji Pragiwaksono dilaporkan ke polisi buntut dari materi komedinya dalam pertunjukan bertajuk "Mens Rea". Laporan tersebut dilayangkan oleh gabungan ormas pemuda, yakni Angkatan Muda Nahdlatul Ulama (NU) bersama Aliansi Muda Muhammadiyah.

Aduan tersebut resmi terdaftar di Polda Metro Jaya dengan nomor LP/B/166/I/2026/SPKT/POLDA METRO JAYA pada 8 Januari 2026. Materi Pandji dinilai mengandung unsur penistaan agama dan penghasutan di muka umum yang memicu keresahan.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Habib Rizieq Sebut Materi Mens Rea Menista Agama, Desak Pandji Tobat dan Minta Maaf

Nasional
10 jam lalu

Habib Rizieq Soroti Materi Mens Rea Pandji: Hina Alquran!

Nasional
2 hari lalu

Pandji Pragiwaksono Disomasi Jubir Dharma Pongrekun, Dituding Olok-Olok Pemilih Pilkada

Nasional
3 hari lalu

Muannas Kecam Keras Materi Stand Up Comedy Pandji Pragiwaksono di Mens Rea, Lecehkan Agama?

Nasional
3 hari lalu

Usut Kasus Pandji Pragiwaksono, Polda Metro Jamin Profesional dan Transparan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal