Prabowo: Hilangkan Kuota, Siapa saja Boleh Impor!

Riyan Rizki Roshali
Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan jajarannya di Kabinet Merah Putih untuk menghilangkan kuota impor (foto: iNews)

“Siapa saja boleh impor. Mau impor apa, silakan buka saja,” kata Prabowo.

Menurut Prabowo, kebijakan ini merupakan upaya strategis pemerintah untuk merampingkan birokrasi serta memberikan kemudahan bagi para pelaku usaha. 

Prabowo juga menekankan pentingnya ekosistem yang mendukung penciptaan lapangan kerja, serta mendorong pertumbuhan ekonomi nasional.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Purbaya Cerita Disindir Prabowo saat Retret di Hambalang, sampai Deg-degan

Nasional
4 jam lalu

Prabowo: Olahraga Cermin Keberhasilan Negara, kalau Kalahan Berarti Bangsanya Lemah

Soccer
5 jam lalu

Bonus Atlet Asian Games 2026 Bakal Lebih dari Rp1 Miliar, Prabowo: Siap Berjuang!

All Sport
6 jam lalu

Prabowo Tegaskan Bonus SEA Games Bukan Upah, Atlet Diminta Lakukan Hal Ini

Nasional
9 jam lalu

Atlet Peraih Medali SEA Games Tiba di Istana, bakal Dihadiahi Bonus oleh Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal