Eks Preman Tanah Abang: Hercules Punya Jasa untuk Bangsa Ini

Danandaya Arya Putra
Praktisi hukum yang juga mantan preman Tanah Abang, Nikolas Johan Kilikily (foto: iNews)

JAKARTA, iNews.id - Praktisi hukum yang juga mantan preman Tanah Abang, Nikolas Johan Kilikily menegaskan, Ketua Umum GRIB Jaya Rosario de Marshall alias Hercules memiliki jasa untuk bangsa ini. Pengabdian Hercules terlihat ketika dia terlibat sebagai Tenaga Bantuan Operasi (TBO) di Timor Timur.

"Pak Hercules ini adalah pejuang bagi bangsa ini, dia TBO, namanya TBO ini tenaga bantuan operasi, dan Kopassus sangat bergantung pada Pak Hercules," ujar Nikolas dalam program Rakyat Bersuara bertajuk 'Preman Berkedok Ormas, Bisa Diberantas?', Selasa (13/5/2025).

Dia menjelaskan, Hercules kala itu dipercaya menjaga gudang amunisi persenjataan TNI. Menurutnya, saat itu bisa saja Hercules berkhianat kepada bangsa ini, tetapi hal tersebut tak dilakukannya.

"Kalau waktu itu dia mau berkhianat untuk bangsa ini, bisa saja dia panggil Fretilin (Front Revolusioner Independen Timor Leste) yang jadi musuh negara bangsa Indonesia pada saat itu, kasih itu peluru-peluru habisin TNI, Bisa saja," ujarnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Keji! Ini Motif Pembunuhan dan Mutilasi Istri Pegawai Pajak Manokwari

Buletin
3 hari lalu

Miris! Penculik Bilqis Ternyata Juga Jual Dua Anak Kandung

Buletin
3 hari lalu

Kebakaran Dahsyat di Belawan Medan: 10 Rumah Ludes, Warga Luka Parah

Buletin
3 hari lalu

Pembunuhan Satu Keluarga di Indramayu, Keluarga Korban Tuntut Hukuman Setimpal

Buletin
3 hari lalu

Terekam Video Bocah 10 Tahun Diserang Buaya di Kutai Timur, Warga Histeris

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal