Promotor Sebut Band Sukatani Masih Enggan Nyanyikan Lagu Bayar, Bayar, Bayar

Binti Mufarida
Promotor konser, Yogsan Agus dalam acara Rakyat Bersuara 'Lagu Bayar, Bayar, Bayar Bikin Ambyar' di iNews TV, Selasa (25/2/2025). (Foto: Tangkapan Layar)

Yogsan pun mengungkapkan keputusan ini mengecewakan sebagian penonton yang sudah lama menantikan lagu 'bayar, bayar, bayar' dibawakan. Namun, Yogsan juga menambahkan bahwa dia sudah menyampaikan pada pihak Sukatani, jika mereka siap untuk membawakan lagu tersebut, maka tidak ada masalah untuk menyanyikannya di atas panggung. 

“Banyak yang kecewa karena sudah menunggu lagu itu. Tapi saya sudah bilang ke Sukatani, kalau mau menyanyikan, ya nyanyikan aja. Mungkin nanti sempat cerita,” tuturnya.

Yogsan menilai bahwa percakapannya dengan para vokalis band Sukatani berjalan lancar. Namun, dia memastikan bahwa band Sukatani lah yang membuat keputusan untuk tidak menyanyikan lagu bayar, bayar, bayar. 

“Waktu bicara sama saya sih itu face to face biasa aja, enak-enak aja ngobrolnya, tapi mereka tetap tidak mau nyanyikan lagu ‘bayar, bayar, bayar’,” ucapnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Ekonom Ungkap Skema Biaya Kereta Cepat dari Jepang Lebih Murah Ketimbang China

Nasional
2 hari lalu

Polemik Dugaan Korupsi Whoosh, Said Didu Ungkap Pihak-Pihak yang Bisa Diperiksa KPK

Nasional
2 hari lalu

Eks Penyidik Yakin Ada Indikasi Korupsi di Proyek Whoosh, Layak Diselidiki KPK

Nasional
2 hari lalu

Polemik Whoosh, Eks Penyidik KPK: Dugaan Pemufakatan Jahat Sulit Diusut jika China Tak Berkenan

Nasional
2 hari lalu

Ekonom Ungkap China Paling Diuntungkan dari Proyek Kereta Cepat Whoosh, Ini Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal