Rampung, Sutradara Ceritakan Inspirasi Awal Pembuatan Vision+ Originals Bad Parenting

Melati Pratiwi
Sutradara series Bad Parenting yang tayang di Vision+. (Foto: MPI/Melati Pratiwi)

JAKARTA, iNews.id - Vision+ Originals Bad Parenting akhirnya mencapai episode terakhirnya. Mulai dari episode pertama hingga 12, penonton diajak hanyut dalam kisah pola asuh orang tua yang buruk, hingga pada akhirnya menimbulkan sederet masalah.

Sutradara Bad Parenting, Martin Anugrah, menceritakan inspirasi awal penciptaan series tersebut yang tak lepas dari realita keluarga.

"Sebelum research aja kita udah dengar banyak kat tentang kekacauan dalam keluarga" kata Martin saay ditemui di iNews Tower, Kamis (6/10/2022),

Selama melakukan riset untuk series Vision+, Martin mengaku menemukan banyak orang tua yang mengeluh lantaran anak mereka susah diatur. Tapi setelah didalami kembali, akhirnya diketahui bahwa pola asuh orang tua yang menjadi masalah utama.

"Waktu kita telaah lagi, ada psikolog yang ikut menelaah, ternyata problemnya itu bukan di anaknya tetapi memang di orang tuanya sendiri," ujar dia.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
1 hari lalu

Dilema Terjebak Pernikahan Toxic dalam VISION+ Microdrama My Psycho Husband

Film
6 hari lalu

Nyamar Jadi Pacar Bayaran, Malah Cinta Beneran di VISION+ Microdrama Pacar Sewaan

Film
6 hari lalu

Mengenal Karakter Yudha yang Bikin Baper di Series Still Single, Diperankan Samo Rafael

Film
7 hari lalu

Layangan Spesial Liburan Tahun Baru, Marathon Series dan Microdrama Seru VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal