Sinopsis Layar Drama Indonesia Dusta di Balik Cinta Eps 22, Rabu 17 September 2025: Darius Murka

Muhammad Sukardi
Layar drama Dusta di Balik Cinta. (Foto: RCTI)

JAKARTA, iNews.id - Winda ternyata menjadi anak magang di Perusahaan Prataman Wiraland. Wati yang tahu hal ini menyuruh Winda untuk bekerja dengan benar, demi bisa dekat dengan Darius. 

Di kantor, Winda mendekati dan memberikan perhatian ke Darius. Darius juga jadi tahu kalau Winda magang di kantornya. Dari Winda, Darius tahu bahwa Dewa dan Kirana akan benar-benar menikah, membuat Darius mengamuk di ruangannya. Dia merasa selalu kalah dari Dewa.

Ivan meminta bantuan temannya, Ferdi untuk untuk mencuri HP dan amplop surat dengan tulisan ‘pembunuh’ di rumah Wati. Sementara Wati datang ke rumah dengan membawa TV baru dan Ferdi melihat hal itu dari luar rumah.  

Diam-diam Ferdi masuk ke rumah dan mengambil HP dan surat amplop dari lemari Wati. Ferdi juga mengambil perhiasan agar Wati mengira kalau ini adalah perampokan. Wati sempat melihat dan teriak, tetapi Ferdi berhasil membuat Wati pingsan.

Apakah Darius berencana menggagalkan rencana pernikahan Dewa dan Kirana? Akankah misi Ferdi berhasil? Saksikan Layar Drama Indonesia Dusta di Balik Cinta setiap hari pukul 17.45 WIB hanya di RCTI kanal digital 28 UHF untuk pemirsa Jabodetabek.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Film
2 hari lalu

Bukan Sekadar Baru, tapi Ada Gairah Baru di RCTI

Seleb
2 hari lalu

RCTI Hadirkan Gebrakan Baru di Awal Tahun, Program Terbaru Microdrama!

Destinasi
2 hari lalu

Tantangan Meningkat, Pertarungan Sengit saat Risiko Dipertaruhkan di MasterChef Indonesia Season 13

Film
3 hari lalu

Bukan Cuma Baru tapi Ada yang Beda di RCTI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal