4 Cara Pemenuhan Gizi untuk Mencegah Stunting dan Obesitas

Siska Permata Sari
Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan RI drg Oscar Primadi, MPH. (Foto: Kemenkes)

JAKARTA, iNews.id - Indonesia memiliki sejumlah masalah malnutrisi, meski sebagai negara yang memiliki pangan beraneka ragam. Dua yang saat ini menjadi fokus adalah stunting yang bersumber dari masalah kekurangan gizi dan obesitas atau kelebihan gizi.

Hal tersebut dikatakan Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan RI drg Oscar Primadi, MPH di acara puncak Hari Gizi Nasional (HGN), Gedung Kementerian Kesehatan RI, Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (25/1/2019).

Stunting dan obesitas, kata dia, menjadi masalah gizi yang terkait dengan penyakit tidak menular (PTM).

"Dalam lima tahun terakhir, status gizi di Indonesia mengalami perbaikan yang cukup menggembirakan. Menurut Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018, angka prevelensi balita stunting mengalami penurunan," kata Oscar.

Meskipun angka prevalensi stunting menurun dari 37,2 persen menjadi 30,8 persen di 2018, namun angka itu masih berada di atas persentase toleransi dari World Health Organization (WHO) yaitu 20 persen.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Health
9 jam lalu

BPOM Tegaskan Inhaler Hong Thai Formula 2 Produk Ilegal!

Health
2 hari lalu

17 Penyakit yang Tidak Memenuhi Syarat Berangkat Haji, Ini Daftarnya!

Health
2 hari lalu

DBD Hantui Indonesia! Wamenkes Beberkan Cara Mencegahnya

Health
2 hari lalu

Duh, Masalah Gigi Jadi Penyakit Terbanyak Dialami Anak Indonesia

Seleb
2 hari lalu

Hari Ini Vidi Aldiano Mulai Perawatan Kanker di Malaysia, Banjir Doa!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal