Infografis Gejala Baru Covid-19 Varian Arcturus, Bisa Dilihat dari Mata

Kevi Laras Wana
Simak gejala-gejala Covid-19 varian arcturus. (Foto: Infografis)

JAKARTA, iNews.id - Waspadai sejumlah gejala baru Covid-19 varian arcturus. Varian yang menyebabkan lonjakan kasus di India itu kini telah masuk ke Indonesia.

Sebab itu, penting untuk mengetahui gejala-gejalanya agar dapat segera ditangani atau melakukan isolasi mandiri. Selain batuk, pilek, nyeri otot, demam, dan lainnya, ada gejala lain yang timbul yakni mata merah dan peningkatan kotoran mata atau belekan.

"Dari data di India, varian arcturus masih merupakan turunan omicron. Ini disebutkan memiliki gejala baru yang berbeda dari varian lainnya, yaitu mata merah dan peningkatan kotoran mata," kata Kepala Seksi Surveilans Epidemiolog dan Imunisasi Dinkes Provinsi DKI Jakarta dr Ngabila Salama.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
3 tahun lalu

Deretan Artis Lawas Perankan Wanita Tertindas dalam Film, Nomor 5 Primadona Era 80-an Masih Awet Cantik di Usia 54 Tahun

Seleb
3 tahun lalu

5 Potret Artis Kaya Raya yang Suka Makan di Warteg, Ada Idolamu?

Jateng
3 tahun lalu

7 Artis yang Kehilangan Orangtua di Tahun 2023

Seleb
3 tahun lalu

Deretan Artis Lawas Langganan Perankan Ustadz, Nomor 5 Idola Ibu-Ibu Muda

NTB
3 tahun lalu

5 Artis Ini Punya Suara Merdu saat Lantunkan Adzan, Nomor 4 Dulunya Vokalis Band Ternama di Era 90-an

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal