Bukan Mulan Jameela, Maia Estianty Umumkan Personel Duo Ratu yang Baru

Siska Permata Sari
Maia Estianty bersama Dul Jaelani. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Maia Estianty baru saja mengumumkan personel Duo Ratu yang baru. Melalui media sosial Instagramnya, istri Irwan Mussry ini mengunggah foto berdua dengan seseorang berambut merah.

Bukan Mulan Jameela, sosok berambut merah itu adalah Dul Jaelani. Lucunya dalam foto itu, Maia dan putra bungsunya kompak mengenakan wig rambut panjang berwarna merah menyala.

“Personil duo RATU yang baru,” tulis Maia Estianty seperti dikutip dari keterangan foto Instagramnya, Rabu (16/9/2020).

“Maksud hati mau bikin konten pake wig kejayaan masa lalu, lah malah dipinjem @duljaelani buat cekrek, cekrek, iseng,” tulis mantan istri Ahmad Dhani, menjelaskan latar belakangan timbulnya foto kocak tersebut.

Melihat sang bungsu mengenakan wig merah, Maia justru menggodanya. “Cucok meong,” tulisnya disertai emotikon tertawa sampai menangis.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
22 hari lalu

Viral Keluarga Maia Estianty Dibully Netizen India gegara Al dan El Cium Kaki Depan Kakbah

Seleb
26 hari lalu

Maia Estianty Ajak sang Menantu Alyssa Daguise Umroh, Netizen: Mertua Idaman!

Seleb
30 hari lalu

Maia Estianty Sekeluarga Berangkat Umrah Hari Ini, Siap Doakan Indonesia

Seleb
2 bulan lalu

Al Ghazali Umumkan Kehamilan Alyssa Daguise, Maia Estianty Sambut Cucu Pertama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal