Tak Cuma Penonton, Artis pun Terpukau Kemegahan Konser Malam Puncak Kilau Raya MNCTV 29

Siska Permata Sari
Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo bersama Liliana Tanoesoedibjo selaku Executive Chairwoman MNC Group. (Foto: MNCTV)

JAKARTA, iNews.id - Bukan cuma janji namun terbukti di layar televisi. Kalimat itu menggambarkan megah dan spektakulernya perayaan HUT MNCTV ke-29 yang digelar di Studio RCTI+ Kebon Jeruk, Jakarta. Acara ini disiarkan secara live di MNCTV, Kamis (24/10/2020), mulai pukul 19.00 WIB.

Banyak kejutan spesial yang dihadirkan demi menghibur masyarakat Indonesia di tengah situasi saat ini, yang tidak menyurutkan kreativitas untuk berkarya. Digelar dengan panggung indoor Studio RCTI+ yang merupakan salah satu studio tercanggih di Asia, dan  panggung outdoor yang menyajikan Water Fountain, air mancur yang menari mengikuti ritme lagu dengan diiringi tata cahaya yang megah. 

Perjalanan panjang MNCTV di usianya ke-29 tentunya menghasilkan banyak prestasi yang bisa dibanggakan.

Menurut Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo, perjalanan MNCTV sangat luar biasa. Sebagai televisi yang pertama kali menggelar talent search Kontes Dangdut Indonesia KDI, MNCTV menjadi pelopor menghidupkan dangdut di Tanah Air melalui KDI pada 2003, ini juga membuat MNCTV langsung melejit ke papan atas televisi.

“Saya bersyukur MNCTV bisa mempertahankan prestasi. Harapannya sebagai televisi nasional, MNCTV selalu berusaha tampil yang terbaik menyajikan hiburan dan informasi yang konstuktif dan menghibur masyarakat,” tutur Hary Tanoesoedibjo di MNC Studios, Kebon Jeruk, Jakarta, Kamis (24/10/2020).    

“MNCTV selalu sukses terus dan makin maju dan selalu menjadi tontonan yang baik bagi masyarakat,” ucap Liliana Tanoesoedibjo selaku Executive Chairwoman MNC Group.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Music
4 hari lalu

Dua Hiburan Dalam Satu Malam: Super Deal Pukul 19.30 WIB dan DMD Panggung Rezeki Pukul 21.00 WIB

Film
4 hari lalu

Super Deal Indonesia Tayang 10 November 2025 Pukul 19.30 WIB Hanya di MNCTV

Film
4 hari lalu

Tonton Tingkah Memed Si Anak Baik tapi Bikin Heboh Hanya di Entong Petualangan Baru MNCTV

Seleb
4 hari lalu

3 Cerita, 3 Rasa dan 1 Layar Semua Hadir di Deretan Series Vision+, Tayang di MNCTV!

Film
10 hari lalu

Arab Maklum 2: Liburan Keluarga Arab Bikin Ketawa di Pulau Dewata

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal