Akting Cindy Nirmala di Series Kartu Keluarga: Chemistry Antar Pemainnya Dapet Banget!

Syifa Fauziah
Akting Cindy Nirmala di Series Kartu Keluarga: Chemistry Antar Pemainnya Dapet Banget! (Foto: Vision+)

JAKARTA, iNews.id – Vision+ kembali menghadirkan series terbaru yang berjudul Kartu Keluarga. Salah satu karakter yang menarik perhatian adalah Yuni yang diperankan oleh aktris Cindy Nirmala

Yuni digambarkan sebagai sosok yang centil,dan genit. Namun, di balik sikapnya yang ringan, Yuni menyimpan dilema dalam hidupnya.

Cindy Nirmala dalam wawancaranya mengungkapkan bahwa membangun karakter Yuni merupakan tantangan tersendiri baginya. "Aku harus membiasakan diri dengan karakter Yuni yang sangat ekspresif, padahal aku sendiri tidak secerewet dia," ungkap Cindy.

Meskipun begitu, Cindy mengaku tidak kesulitan membangun chemistry dengan para pemain lain. "Chemistry-nya gampang banget karena cast-nya seru-seru," ujarnya.

Yuni dalam Kartu Keluarga digambarkan sebagai janda yang masih memiliki keinginan untuk rujuk dengan mantan suaminya. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Film
3 hari lalu

Akting Kocak Yuki Kato di Series Still Single, si Gadis Zodiak Bikin Gemas di VISION+

Seleb
4 hari lalu

3 Cerita, 3 Rasa dan 1 Layar Semua Hadir di Deretan Series Vision+, Tayang di MNCTV!

Film
4 hari lalu

Terjerat Cinta dan Rahasia dalam Kisah Romantis Microdrama Terikat Dalam Janji VISION+ 

Film
4 hari lalu

Yuki Kato Hadapi Bos Nyebelin di Episode 5 Still Single, Streaming Sekarang di VISION+

Film
4 hari lalu

Tiba-Tiba Punya Anak dari Masa Depan! Cerita Lucu dan Haru Microdrama Anak Dari Masa Depan di VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal